Header Ads

test

DAMPAK TEKNOLOGI TERHADAP SUMBER DAYA ALAM

1 .DAMPAK TEKNOLOGI TERHADAP SUMBER DAYA ALAM 

A. minyak bumi 

Minyak bumi merupakan SDA utama dalam memenuhi kebutuhan energi dunia
  • Dengan penggunaan minyak bumi akan menghasilkan gas buangan seperti karbn dioksida dan karbon monoksida .gas karbon monoksida ini sangat bercun dapat meracuni sel-sel darah merah , sehingga sel-sel ini tidak dapat lagi berfungsi mengangkut oksigen dalam jaringan tubuh
  • Gas gas yang mengandung Pb (timah hitam ) aytau HG (air raksa ) yang dihasilkan dari campurnan bensin untuk di peroleh pembakaran yang lebih mudah , di mana gas gas ini sulit sekali diobati karena Pb dan Hg akan mengendap dalam jaringan manusia
  • bila dilihat dari pengeboran minyak bimi maka daerah penggalian minyak bumi terjadi pertumpahan minyak ,jelas akan merusak lingkungan .
B . Batu bara
  • Batu bara merupakan SDA berguna memenuhi kebutuhan energi
  • Adanya cacing tambang yang membahayakan penggali
  • Keterbatasan oksigen pada lokasi penggalian juga membahayakan penggali sehingga akan menimbulkan sesak nafas
  • Tumpahan batu bara akan merusak lingkungan
  • Gas yang timbul akibat hasil pembakaran nya membahayakan sama halnya dengan minyak bumi
C . Air
  • dimana air SDA yang dapat di perbaharui artinya setelah dipakai dapat di bersihkan dan digunakan kembali untuk keperluan hidup manusia (misalnya : air minum ,pengairan dll)
  • penurunan kwalitas air dapat menimbulkan penyakit atau bila polusi air berasal zak kimia beracun akan mengakibatkan penyakit yang serius dan membutuhkan waktu yang panjang untuk penyembuhanya
D .Hutan hewan dan ternak
  • Hutan hewan dan ternak memberikan manfaat pada manusia
  • Penebangan hutan yang semena mena akan mengakibatkan hutan tidak dapat di perbaharui bahkan dapat musnah tmbuhan muda yang tumbuh juga akan keklurangan unsur hara karena erosi maka akan menimbulkan tanaman tersebut tidak akan tumbuh .
  • Peggunaan pukat harimau akan menyebabkan semua bibit ikan akan mati sehingga tidak ada penggantinya lagi .
E . Tanah
  • Tanah pertanian sebagai SDA merupakan SDA yang dapat di perbaharui dan dapat di manfaatkan oleh manusia untuk produksi pertanian 
  • Penumpukan yang semprono akan menyebabkanb kerusakan pada tanah
F .Sumber daya zat radio aktif
  • sumber daya radio aktif memang berguna bagi kehidupan manusia namun bila kita di tangani dengan baik akan menimbulkan bahaya
2 . DAMPAK TEKNOLOGI IPA TERHADAP INDUSTRI 

Mesin mesin hasil teknologi IPA telah banyak membantu manusia dalam memenuhi kebutuhan nya namun setiap kali ada keuntungan yang di peroleh dari hasil teknologi IPA maka ternyata ada pula kerugianya ,misalnya :

A . industri kayu lapis
  1. Di mana dengan industri ini diperoleh kayu lapis yang bernilai namun untuk mendapatkan bahan baku seperti kayu pengusaha sering melakukan penebangan hutan yang melalui batas toleransi sehingga merusak hutan tersebut.
  2. Juga selama proses pembuatan kayu lapis tersebut terdapat kebisingan dari bunyi alat alat pendengaran para pekerja .
  3. Hasil limbahnya mengganggu lingkungan

3 . DAMPAK TEKNOLOGI IPA TERHADAP TRANSPORTASI DAN KOMUNIKASI

A . Transportasi 

Sumbangan teknologi IPA dalam bidang transpotasi sangat besar mulai dari kendaraan transportasi dari yang tradisional sampai kendaraan yang paling canggih . dahulu menempuh suatu jarak dari daerah yang satu ke daerah yang lain memerlukan waktu yang berbulan bulan sekarang dapat ditempuh dengan yang singkat hanya dengan memakai alat transportasi bahkan dapat menempuh planet planet lain .
Namun kemudahan tersebut tidak semuanya memberikan keuntungan bagi manusia yaitu bila manusia menggunakan alat ciptaannya dengan tidak tepat akan merugikan misalnya penciptaan kendaraan perang akan memusnahkan manusia manusia yang tersebut bahkan manusia lain tidak berdosa .

B . Komunikasi
Penggunaan keunggulan teknologi komunikasi telah memudahkan kehidupan manusia untuk saling berkomunikasi meskipun dengan jarak yang sangat jauh .mulai dari alat komunikasi yang sederhana sampai yang canggih seperti telegram ,radio,televisi,telpon,Hp,internet .misalnya penggunaan internet dapat menjelajahi seantero bumi.
Penggunaan dari keunggulan teknologi komunikasi ini juga tergantung kepada manusia itu sendiri .dengan satelit orang dapat menempatkan alat alat pendengaran jarak jhauh ,sehingga orang dapat masuk rumah tangga lain , daerah perikanan yang potensial dapat di lacak dengan kecanggihan alat komunikasi dan sering di salah gunakan , begitu juga dengan keberadaan internet di salah gunakan (membuat gambar gambar porno dll)

4 . DAMPAK TEKNOLOGI IPA TERHADAP SUMBER DAYA MANUSIA 

 Perkembangan teknologi yang pesat mambuat manusia menikmati segalanya lebih enak ,mudah , dan seragam ( diatur oleh mesin , mesin komputer) secara rasional . karena teknologi memperenak hidup,manusia kehilangan kepekaan untuk mencoba coba yang secara psikologis penting untuk berani manghadapi tantangan hidup sebagai undian . ancaman besar yang di bawa teknologi adalah matinya imajinasi manusia sebab teknologi mulai memasyarakat yang sudah di permesin akan merusak pikiran manusia .


5. DAMPAK TEKNOLOGI IPA TERHADAP KESEHATAN 
  1.  Perkembangan IPA dan teknologi dapat meningkatkan ilmu dan fasilitas di bidang kedokteraDengan adanya teknologi maka manusia dapat menikmati fasilitas pelayanan kesehatan akibat majunya teknologi IPA dalam bidangkesehatan antara lain : pencangkokan jantung ,pencucian darah ,penggantian kornea mata ,pemasangan alat pemacu jantung ,penggunaaanalat elektronik sebagai pembantu pendengaran ,pelayanan bayi tabung kontrasepsi .perkembangan IPA dan teknologi dapat meningkatkan teknologi obat obatan  
  2. Dengan adanya teknologi material yang dapat mengetahui susunan suatu zat beserta sifat sifatnya bahkan measing masing penyusun suatu senyawa ,maka teknologi pengobatan semakin berkembang .misalnya dengan obat obatan yang canggih saat ini mislnya untuk anti virus HIV,dll.
  3. perkembangan IPA dan teknologi untuk memberantas penyakit menularPerkembangan IPA dan teknologi memungkinkan ilmu kedokteran mengikuti langkah dan dinamika epidemic yang muncul serta memungkinkan mengadakan usaha pencegahan dan pemberantasanya .dampak negatif secara tak langsung dalam membantu timbulnya penyakit tertentuSecara tak langsung teknologi IPA yang di kembangkan memberikan dampak penyakit secara tidak langsung pada manusia misalnya :
  4. Polusi udara yang banyak mengandung gas polutan menimbulkan kanker paru-paru  Zat kimia yang di pergunakan dalam industri makanan juga dapat menimbulkan penyakit kanker ,misanya pemakaian formalin , 
  • zat pewarna ,zat perasa dll.
  • Pengobatan dengan sinar X yang tepat untuk kanker justru dapat mengaktifkan pertumbuhan jaringan di sekitar bagian tubuh yang terkena sinar X memungkinkan timbulnya penyakit kanker di bagian lain tersebut .
  • Penyakit abestosis banyak diderita oleh para karyawan pabrik asbes yang diduga di sebabkan oleh debu oksida silikon yang beterbangan di pabrik tersebut 
  • Akibat ibu hamil meminum obat penenang akan menimbulkan penyakit pada bayi (tidak memiliki tangan atau kaki dll)

Tidak ada komentar